Perbandingan Metode Forward Chaning Dan Certainty Factor dalam Aplikasi Diagnosa Penyakit Kucing

Ardyan Reza, Pratama and Samsul, Arifin (2024) Perbandingan Metode Forward Chaning Dan Certainty Factor dalam Aplikasi Diagnosa Penyakit Kucing. Artikel SENASIF 8, 8. (Unpublished)

[thumbnail of Artikel Seminar Nasional Sistem Informasi (SENASIF 8)] Text (Artikel Seminar Nasional Sistem Informasi (SENASIF 8))
Artikel_-_Ardyan_-_Samsul[1].pdf - Draft Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (327kB)

Abstract

Sudah banyak penelitian yang menerapkan metode sistem pakar
dalam aplikasi diagnosa penyakit kucing dan mengklaim keberhasilannya dalam mendiagnosa berdasakan masukan gelaja.
Namun belum ada penelitian yang membandingkan beberapa metode yang diterapkan oleh sistem pakar diagnosa penyakit kucing untuk mengetahui manakah metode yang lebih efektif. Penelitian ini, dibandingkan dua metode yaitu metode Forward Chaining dan metode Certainty Factor. Penelitian bertujuan yaitu menguji efektivitas metode Forward Chaining dan Certainty Factor dalam diagnosa penyakit kucing karena kedua metode memiliki kelebihan dan kekurangan. Perbandingan kedua metode tersebut menggunakan Metode Perbandingan Exponensial dengan jumlah pengujian sebanyak 24 kali pengujian. Berdasarkan penerapan Metode Perbandingan Eksponensial untuk membandingkan Metode Forward Chaining dan Certainty Factor dalam aplikasi diagnosa penyakit kucing disimpulkan bahwa Metode Perbandingan Eksponensial dapat digunakan untuk membantu menentukan metode yang lebih efektif dalam mendiagnosa penyakit kucing dengan hasil Metode Certainty Factor memiliki tingkat akurasi yang baik.

Item Type: Article
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 004 Pemrosesan data dan ilmu komputer
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus
Depositing User: Mr Ardyan Reza Pratama
Date Deposited: 09 Oct 2024 06:19
Last Modified: 30 Jan 2025 08:14
URI: http://repo.stimata.ac.id/id/eprint/1319

Actions (login required)

View Item
View Item